web analytics

AJPB Pasuruan Lakukan Konferensi Ke-2 Ingin Cetak Wartawan Berkualitas

Pasuruan – Puluhan wartawan yang tergabung di Aliansi Jurnalis Pasuruan Bersatu (AJPB) menggelar Konferensi Ke-2 yang di gelar di caffe and resto Jl. Bader kalirejo, Kec. Bangil, Kab. Pasuruan. Sabtu (9/12/23).

Kegiatan konferensi menurut Hendri Sulfianto S.Sos, SH yang terpilih kembali sebagai ketua AJPB masa jabatan 2023 – 2027 menjelaskan gunakan lembaga AJPB ini untuk mencetak Jurnalis yang berkwalitas mari bersama sama memajukan, mengangkat harkat dan martabat Wartawan yang ada di Pasuruan.

” Jangan sampai kita sebagai media tidak memiliki pedoman dan harus mengikuti perkembangan administrasi yang ada, sehingga kedepan jika aturan syarat jurnalis di jalankan maka kita telah siap “. Ujar sembari menyemangati rekan – rekan Jurnalis.

Saya selaku tambahnya Ketua AJPB menekankan untuk semua anggota yang baru dan yang lama untuk mengikuti Pra UKW. dengan begitu akan menjadi syarat utama bagi rekan rekan Jurnalis untuk melakukan kegiatan ke jurnalisan. Cetusnya. (