Garut – Jembatan Putus yang terletak di Desa Ciwangi kecamatan Limbangan kabupaten Garut, untuk memperlancar akses jalan warga memperbaiki jembatan secara swadaya menggunakan bambu supaya akses jalan bisa dilalui oleh masarakat.
Sedangkan akses jalan tersebut di lalui oleh masyarakat lima kampung juga untuk memperlancar perekonomian masyarakat dan anak-anak sekolah yang melewati akses jalan tersebut mudah-mudahan setelah jambatan diperbaiki melalui swadaya dapat membatu akses untuk masarakat.
Selain itu banjir tersebut merusak lahan pertanian muli dari Desa Pangerenan sampai Desa Ciwangi di perkirakan lahan pertanian yang terdampak banjir terutama persawahan mencapai lima hektar milik para petani kata Kepala Desa Ciwangi, Marpu setia Budi pada saat di lokasi bencana. (AGS)